Kapan Kesini? Pantai Jumiang terletak di desa Tanjung, Kecamatan Pademayu, Kabupaten Pamekasan. Pantai Jumiang ini menyajikan pesona kei...
Kapan Kesini? Pantai Jumiang terletak di desa Tanjung, Kecamatan Pademayu, Kabupaten Pamekasan. Pantai Jumiang ini menyajikan pesona keindahan yang alami serta memanjakan mata anda ketika melihatnya, selain itu anda dapat menikmati sunrise dan sunsite di pantai ini. Dan pantai Jumiang berbeda dengan pantai-pantai yang khususnya berada di daerah Pamekasan, karena letaknya berada di daratan Tinggi dan tebing.
Pantai Jumiang sangat digemari oleh kaum muda maupun kalangan dewasa yang ingin melewatkan waktu dengan sahabat dan kekasih mereka maupun keluarga, juga sebagai ajang untuk berfoto ria. Karena lokasi pantai ini memiliki pemandangan yang indah denga pepohonan yang rindang dan suasana yang sejuk.
Akses Menuju pantai Jumiang
Akses jalan menuju ke Wisata ini sudah bagus sekali, karena dapat di tempuh menggunakan transportasi pribadi maupun umum, Pantai Jumiang memiliki keunikan serta berbeda dari pantai lainnya, karena Pantai ini terletak di dataran tinggi serta bertebing.
Fasilitas
Fasilitas untuk kenyamanan pengunjung pengelola wisata pantai Jumiang sudah menyediakanya antara lain sebagai berikut:
- Area Parkir
- KamarMandi / MCK
- Warung(tempat makan)
- Penyewaanalat olahraga air
- Gazeboyang menawan
- Pemandangan Pantai dan alamnya
- Dan masih banyak yang lainnya
Harga Tiket Masuk
Pantai Jumiang buka setiap hari termasuk saat akhir pekan dan hari libur dari jam 08.00 pagi sampai dengan 18.00 sore wib. Untuk tiket masuknya, pengunjung hanya harus membayar sebesar 3.000/Rupiah per orang, benar-benar harga yang sangat terjangkau.n
COMMENTS